DIY Tas Kain Perca


Bahan:
  • Interfacing: 10cm × 10cm = 16pcs
  • Kain Perca: lebar 3cm-5cm, panjang: 11 cm
  • Body: 25cm × 34cm (2pcs)
  • Border: 3cm × 34cm (2pcs)
  • Dacron: 33cm × 41cm (2pcs)
  • Handles & Interfacing: 10cm × 58cm (2 pcs)
  • Lining: 32cm × 40cm
  • Inner Pocket: 22cm × 30cm
Tutorial Lengkapnya ada di video ini.

Cara membuat lembar perca:
1. Siapkan kain keras yang sudah dipotong-potong ukuran 10cm×10cm dan kain perca. Susun perca di atas kain keras, kemudian jahit sesuai selera. Buat hingga 16 potong. Rapihkan perca di setiap sisi.

Kain keras dan kain perca 

Susun perca di atas kain keras

Rapihkan perca di setiap sisi

2. Susun perca, kemudian. Seam allowance 0,5 cm. Buat dua lembar susunan perca

Perca yang sudah disusun

Dua lembar perca yang sudah jadi

3. Jahit perca bersama border 3cm × 34cm yang dilipat dan telah disetrika, seam allowance 0,5cm
Perca dan Border yang telah dijahit

4. Siapkan kain 25cm×34cm (2 lembar). Saya membuat garis dengan kemiringan 60° dan jarak masing-masing garis 3,5cm
Kain yang telah dibuat garis

5. Jahit kain dan perca, seam allowance 1cm
Kain siap dijahit

Kain siap dijahit

Kain siap dijadikan totebag

6. Tutorial lengkapnya ada di Channel YouTube

Komentar

Postingan Populer